RAKOR BERSAMA BUPATI SUMBAWA, BUNDA NIKEN : PEREMPUAN DAN ANAK FOKUS KITA BERSAMA

“sinergi dan perhatian terkait dengan pemberdayaan perempuan, keluarga dan perlindungan Anak amatlah penting dan perlu menjadi fokus bersama”. ujar Ketua TP PKK NTB, Hj. Niken Saptarini Zulkieflimansyah didampingi Kepala DP3AP2KB Provinsi NTB Nunung Triningsih dalam Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Bupati Sumbawa di Kantor Bupati Sumbawa, Kamis (13/7). Sementara itu, Bupati Sumbawa, H. Mahmud Abdullah yang…

Baca selengkapnya

ROADSHOW PKK, BUNDA NIKEN AUDIENSI DENGAN BUPATI SUMBAWA BARAT TERKAIT PENCEGAHAN PERKAWINAN ANAK

Sebagai wujud sinergitas antara TP PKK dan Pemerintah Daerah Kabupaten Sumbawa Barat dalam menekan angka perkawinan anak, Ketua TP PKK NTB Hj. Niken Saptarini Widyawati didampingi Kepala DP3AP2KB Provinsi NTB Nunung Triningsih lakukan audiensi dengan Bupati KSB, Rabu (12/7) di Kantor Bupati KSB. Selain pencegahan perkawinan anak, silaturrahmi ini juga membahas terkait upaya bersama dalam…

Baca selengkapnya

SRA UPAYA MEWUJUDKAN SEKOLAH SEHAT ANTI BULLYING DI SATUAN PENDIDIKAN

Gerung, (10/07) Orientasi Sekolah Sehat Anti Buliying untuk membentuk Generasi Cerdas Berkarakter Pancasila diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lombok Barat dan Kota Mataram. DP3AP2KB Provinsi melalui Bidang Pemenuhan Hak Anak sebagai Narsumber menyampaikan salah satu upaya yang di lakukan untuk mencegah terjadinya Kekerasan Terhadap Anak (KTA) termasuk Bullying adalah dengan membentuk dan menerapkan…

Baca selengkapnya