Kepala DP3AP2KB Hadiri Safari Ramadhan ke-2 di Rembiga Kota Mataram
Mataram – Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB, Dra. Nunung Triningsih, MM menghadiri kegiatan Safari Ramadhan di Masjid Baitul Ibadah Gegutu Timur, Kelurahan Rembiga, Kecamatan Selaparang, Kota Mataram, Selasa (26/03/2024). Kehadiran Kepala DP3AP2KB termasuk Kepala OPD Lingkup Provinsi NTB, jajaran BUMD dan BAZNAZ NTB mendampingi Pj. Gubernur…
