Berita Terbaru

Perkawinan Anak Jadi Atensi Masyarakat Desa Bonjeruk, DP3AP2KB Terjun Sosialisasi

Mataram – Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB mendatangi Desa Bonjeruk, Kabupaten Lombok Tengah, Rabu (29/5/2024). Kedatangan tim DP3AP2KB yakni Sekretaris DP3AP2KB, Drs. H. M. Yahya, Plh. Kabid KHP, Sitti Muzakkarah dan Fungsional KHP, Eva Efitria dalam rangka sosialisasi Pencegahan Perkawinan Anak. Bapak yahya memberikan informasi tentang dampak…

Baca selengkapnya

DP3AP2KB Bekerjasama dengan PPSW Akan Laksanakan Bimtek Kepemimpinan Perempuan Perdesaan

Mataram – Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB, Dra. Nunung Triningsih, MM menerima audiensi Pusat Pengembangan Sumberdaya Wanita (PPSW) di ruang kerja Kepala DP3AP2KB, Selasa (28/5/2024). Kedatangan PPSW ini dalam rangka menjalin kerjasama dengan DP3AP2KB untuk melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek) tentang kepemimpinan perempuan perdesaan. Kegiatan ini akan…

Baca selengkapnya

DP3AP2KB Fasilitasi Peningkatan Kapasitas Perempuan di Desa Taman Baru, Sekotong

Lobar, (28/05/2024) Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB mengadakan kegiatan fasilitasi peningkatan kapasitas perempuan melalui Diskusi Kelompok Perempuan di Desa Taman Baru, Sekotong. Kepala Desa Taman Baru, Sekotong H fadillah mengungkapkan bahwa Pemerintah Desa selalu memberikan support atau dukungan kepada kelompok prempuan maupun anak di desanya. Sejak tahun…

Baca selengkapnya

Kegiatan Fasilitasi Peningkatan Kapasitas Perempuan melalui Sekolah Perempuan di Kabupaten Lombok Utara

Kabupaten Lombok Utara, 27 Mei 2024 – Dalam rangka meningkatkan kapasitas dan peran perempuan di masyarakat, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB mengadakan kegiatan fasilitasi peningkatan kapasitas perempuan melalui Sekolah Perempuan. Acara ini dihadiri oleh anggota Sekolah Perempuan yang antusias untuk menambah pengetahuan dan keterampilan mereka. Kegiatan ini…

Baca selengkapnya

Kepala DP3AP2KB Hadiri Lokakarya Monitoring Implementasi Kebijakan HKPD Yang Mendukung PUG

Mataram – Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB, Dra. Nunung Triningsih, MM menghadiri acara Lokakarya Monitoring Implementasi Kebijakan Hubungan Keuangan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (HKPD) Yang Mendukung Pengarusutamaan Gender (PUG) di Provinsi NTB, Selasa (21/5/2024). Kegiatan Lokakarya yang bertempat di Aula Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan…

Baca selengkapnya

DP3AP2KB Provinsi NTB Fasilitasi Peningkatan Kapasitas Perempuan di Kota Bima

Bima, 21/05/2024 – Bidang Kualitas Hidup Perempuan DP3AP2KB Provinsi NTB melaksanakan Kegiatan fasilitasi peningkatan kapasitas perempuan melalui sekolah perempuan di Kota Bima Kepala DP3A kota Bima, Syahruddin, SH,MM memberi arahan terkait pemberdayaan perempuan melalui sekolah perempuan di kota Bima. “setiap kelurahan di Kota Bima telah dibentuk sekolah perempuan yang terdiri dari perempuan kepala keluarga, korban…

Baca selengkapnya

Kepala DP3AP2KB Provinsi NTB hadiri Deklarasi Kelurahan Ramah Perempuan dan Peduli Anak di Kelurahan Seketeng Kab. Sumbawa

Sumbawa – Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB beserta Plh. Kabid. KHP dan Pejabat Fungsional PKKB menghadiri Deklarasi KRPPA di Kelurahan Seketeng Kec. Sumbawa Kab. Sumbawa bertempat di Kantor Lurah Seketeng, Kamis 16 Mei 2024. Camat Sumbawa dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada DP3AP2KB Provinsi NTB dan Kab….

Baca selengkapnya

FASILITASI PEMBENTUKAN SEKOLAH PEREMPUAN DI DESA RARANG SELATAN KABUPATEN LOMBOK TIMUR

Jum’at 3/05/2024. Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan KB Provinsi NTB dalam kesempatan ini di wakili Bidang KHP (Kualitas Hidup Perempuan) memfasilitasi pembentukan Sekolah Perempuan yang bertempat di Aula Kantor Desa Rarang Selatan, Mei/03/2024 mulai jam 09.00 s/d 12.00. Hadir sebanyak 25 orang perempuan yang terdiri dari unsur kader, PKK, tokoh perempuan, perempuan…

Baca selengkapnya

JUMAT SALAM di Masbagik Utara, DP3AP2KB Berikan Edukasi Pencegahan Stunting

Lombok Timur – Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Provinsi NTB bersama Rumah Sakit Jiwa Mutiara Sukma melaksanakan kegiatan rutin JUMAT SALAM di Desa Masbagik Utara Kabupaten Lombok Timur, Jumat (01/03/2024. Pada kegiatan ini, DP3AP2KB memberikan edukasi tentang tumbuh kembang anak, dan cara menghindari anak-anak dari kasus Stunting yang menjadi…

Baca selengkapnya

Kesetaraan dan Pemberdayaan Kaum Perempuan Dalam Ruang Politik Untuk Indonesia Berkemajuan

Diskusi Publik “Kesetaraan dan Pemberdayaan Kaum Perempuan Dalam Ruang Politik Untuk Indonesia Berkemajuan” Milad Kohati ke 57 diisi dengan Diskusi Publik “Kesetaraan dan Pemberdayaan Kaum Perempuan Dalam Ruang Politik Untuk Indonesia Berkemajuan” berlangsung di Waroeng Inspirasi, Kekalik Mataram. (24/09) Hadir sebagai Narasumber, Kadis DP3AP2KB NTB Dra. Nunung Triningsih menjelaskan bahwa Pemberdayaan Perempuan merupakan upaya untuk…

Baca selengkapnya